Manajemen File

Pengertian manajemen file
File system atau manajemen file adalah metode dan struktur data yang digunakan sistem operasi untuk mengatur dan mengorganisir file pada disk atau partisi. File system juga dapat diartikan sebagai partisi atau disk yang digunakan untuk menyimpan file-file dalam cara tertentu. Cara memberi suatu file system ke dalam disk atau partisi dengan cara melakukan Format

Manfaat Manjamen File
1. Mengatur Dta atau file yang ada pada komputer .
2. Memudahkan pencarian file ketika sedang di butuhkan .
3. Cara untuk menghemat media penyimpanan Hard Disk dengan menghapus file yang sudah tida di perlukan
4. Mengurangi resiko kehilangan data dengan membuat backup ( file cadangan ) .

0 comments:

Post a Comment